Malimbong, Messawa, Mamasa

Desa Malimbong adalah sebuah Desa di Kecamatan Messawa, Desa Malimbong sendiri terbagi atas beberapa Wilayah:

  1. Salubungin
  2. Bamba
  3. Dadeko
  4. Atoqdadeko
  5. siqgi
  6. salutimbu
  7. Saluinduk
Malimbong
Desa
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Barat
KabupatenMamasa
KecamatanMessawa
Kode pos
91361
Kode Kemendagri76.03.07.2005 Edit nilai pada Wikidata
Luas18,14 km²
Jumlah penduduk701 jiwa
Kepadatan... jiwa/km²

Mayoritas penduduknya adalah bersuku Toraja (barat), pada umunya berprofesi sebagai petani sawah, ladang (Kopi, cengkeh kaokao) dan juga betrenak Kerbau dan Sapi

agama mayoritas adalah Kristen protestan, dimana terdapat 3 rumah ibadah dan semujanya adalah Gereja GTM (Gereja toraja mamasa).

Luas wilayah: 18.14 KM persegi, dengan pengunaan lahan sawah (115 ha), Kolam (4 ha), Tanah Kering (1068 ha) tanah lainnya (627 ha)

Keadaan Geografis:

Desa ini dibatasi oleh

sebelah utara : Kelurahan Messawa dan Desa Rippung

sebelah timur : Kabupaten Tana-toraja

sebelah selatan : Desa Matande

sebelah barat : Desa Makuang

jarak dari ibukota kecamatan: 3 KM, jarak dari Ibukota kabupaten 50 Km, Ketinggian dari Permukaan laut 882 m.

Kependudukan

Jumlah penduduk (sensus 2017) 701 jiwa dengan 332 Pria dan 369 Wanita dengan kepadatan penduduk 39 jiwa/perkilometer

Julah Rumah Tangga 137 dan jumlah kepala keluarga 205

Sosial

Pengunaan Listrik : 81 (PLN), 111 (non PLN), 13 Lainnya

banyaknya Sekolah : SDN (2)

Facilitias Kesehatan : Pustu 1, Posyandu 1

Tempat Ibadah : Gereja (3)

Nama Kepala desa (2017 Yulianus)

Referensi


  • l
  • b
  • s
Kecamatan Messawa, Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat
Kelurahan
  • Messawa
Desa


Ikon rintisan

Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s