Sérgio da Rocha

  • Uskup Auksilier Fortaleza (2006-2007)
  • Uskup Agung Koadjutor Teresina (2006-2008)
  • Uskup Agung Teresina (2008-2011)
  • Uskup Agung Brasilia (2011-)
Semboyan"Omnia in Caritate"
(Semuanya dalam Kasih)
LambangLambang Sérgio da Rocha
Sejarah tahbisan Sérgio da Rocha
Tahbisan imamat
Tanggal tahbisan14 Desember 1984
Tahbisan episkopal
Konsekrator utamaJosé Antônio Aparecido Tosi Marques
Ko-konsekratorJoviano de Lima Junior, SSS
Bruno Gamberini
Tanggal konsekrasi11 Agustus 2001
Kardinalat
Diangkat olehPaus Fransiskus
Tanggal pengangkatan19 November 2016
Uskup yang ditahbiskan oleh Sérgio da Rocha sebagai konsekrator utama
Valdir Mamede16 Maret 2013
José Aparecido Gonçalves de Almeida13 Juli Mei 2013
Marcos Antônio Tavoni1 Maret 2014

Sérgio da Rocha (lahir 21 Oktober 1959) adalah seorang prelatus Katolik Roma yang menjadi Uskup Agung Brasília sejak ia dilantik oleh Paus Benediktus XVI pada 15 Juni 2011.[1] Ia sebelumnya menjabat sebagai Uskup Agung Teresina.

Da Rocha lahir di Dobrada, Keuskupan Jaboticabal, Negara Bagian São Paulo pada 1959.

Referensi

  1. ^ "NOMINA DELL'ARCIVESCOVO METROPOLITA DI BRASÍLIA". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-13. Diakses tanggal 2017-04-18. 
  • l
  • b
  • s
Kardinal Gereja Katolik
Kardinal Uskup
Kardinal Imam
Kardinal Diakon