Trans Studio Makassar

5°09′35″S 119°23′39″E / 5.159676°S 119.394243°E / -5.159676; 119.394243Koordinat: 5°09′35″S 119°23′39″E / 5.159676°S 119.394243°E / -5.159676; 119.394243AlamatJl. Metro Tanjung Bunga, Maccini Sombala, Tamalate, MakassarTanggal dibuka9 September 2009; 14 tahun lalu (2009-09-09)[1]PengembangPT Trans KallaPemilikCT Corp
Kalla GroupJumlah lantai5Situs webSitus resmi

Trans Studio Mall Makassar (Makassar: ᨑ ᨈᨘᨉᨗᨕᨚ ᨆ ᨆᨀᨔᨑ'), sering disingkat menjadi TSM Makassar, adalah pusat perbelanjaan dan taman hiburan yang terletak di Makassar. TSM Makassar merupakan properti pertama CT Corp yang mengusung konsep "Trans Studio". Kompleks ini dikembangkan oleh PT Trans Kalla, perusahaan patungan antara CT Corp dengan Kalla Group yang sebelumnya terkenal karena mendirikan mal tertua di Makassar, Mal Ratu Indah.[2][3]

Sejarah

Trans Studio Theme Park Makassar, inkarnasi pertama taman hiburan yang ada di TSM Makassar, dibuka pada tanggal 9 September 2009.[1] Taman hiburan ini menyajikan 22 wahana permainan yang tersebar dalam 4 kawasan dengan tema berbeda, yakni Magic Corner, Kids Studio, The Lost City, dan Studio Central. Pada tanggal 29 Oktober 2019, Trans Studio Theme Park ditutup untuk yang terakhir kalinya.[4] Sebagai gantinya, PT Trans Kalla mengembangkan taman bermain dengan konsep dan nama baru bernama Trans Snow World Makassar yang resmi dibuka pada tanggal 21 April 2023. Konsep ini sebelumnya telah hadir di Bekasi, Tangerang Selatan, dan Surabaya. Sesuai dengan namanya, taman bermain ini menempatkan fokus pada wahana berbasis salju.[5][6]

Trans Studio Mall Makassar diresmikan pada tanggal 6 Agustus 2010, setahun setelah peresmian taman bermain.[7][8] Pada tanggal 26 Mei 2023, pihak PT Trans Kalla meresmikan perluasan mal bernama New Trans Studio Mall Makassar yang menempati bekas lahan Trans Studio Theme Park. Perluasan ini menambahkan 150 penyewa baru di TSM Makassar.[9]

Insiden

  • Pada tanggal 24 April 2023, TSM Makassar mengalami kebakaran yang berasal dari sebuah hiasan bunga yang terbuat dari kain. 37 orang mengalami sesak napas dan dilarikan ke rumah sakit.[10]

Galeri foto

  • Trans Studio Makassar dari kejauhan ketika masih terus dibangun, 27 Agustus 2008
    Trans Studio Makassar dari kejauhan ketika masih terus dibangun, 27 Agustus 2008
  • Trans Square di dalam Trans Studio Makassar
    Trans Square di dalam Trans Studio Makassar
  • Gerbang wahana Jelajah di Trans Studio Makassar
    Gerbang wahana Jelajah di Trans Studio Makassar
  • Satu sudut jalan di dalam Trans Studio Makassar
    Satu sudut jalan di dalam Trans Studio Makassar
  • Pertunjukan di dalam Trans Studio Makassar
    Pertunjukan di dalam Trans Studio Makassar

Referensi

  1. ^ a b "Sejarah Hari Ini: Hadirnya Trans Studio di Makassar, Diresmikan Wakil Presiden Jusuf Kalla". Tribun Makassar. 9 September 2009. 
  2. ^ "SBY Ogah Resmikan Trans Studio Theme Park Punya Kalla". Kompas. 8 September 2009. 
  3. ^ "7 Mall Terbesar di Makassar yang Selalu Ramai Dikunjungi Masyarakat". Detik Sulsel. 29 Agustus 2022. 
  4. ^ "Trans Studio Theme Park Makassar Resmi Berhenti Beroperasi". Terkini Makassar. 30 Oktober 2019. 
  5. ^ "Wahana Trans Snow World di TSM Makassar serta Lokasi hingga Tiket Masuknya". Detik Sulsel. 13 November 2023. 
  6. ^ Alfiandis. "Serunya Bermain Salju di Trans Snow World Makassar". detiksulsel. Diakses tanggal 2023-04-24. 
  7. ^ "Tribun Timur: UNIQLO Hadir di Trans Studio Mall Makassar". Diarsipkan dari versi asli tanggal 23 Mei, 2018. Diakses tanggal 23 Mei, 2018.  Periksa nilai tanggal di: |accessdate=, |archive-date= (bantuan)
  8. ^ "Tempo: Uniqlo Buka Gerai di Trans Studio Mal Makassar". Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 Mei, 2018. Diakses tanggal 25 Mei, 2018.  Periksa nilai tanggal di: |accessdate=, |archive-date= (bantuan)
  9. ^ "New TSM Makassar Launching 26 Mei, Ada Berbagai Pameran dan Festival Menarik!". Detik Sulsel. 24 Mei 2023. 
  10. ^ Liputan6.com (2023-04-24). "Kebakaran Trans Studio Mall Makassar, Pengunjung Panik Menyelamatkan Diri". liputan6.com. Diakses tanggal 2023-04-24. 

Pranala luar

  • (Indonesia) Situs web resmi
  • l
  • b
  • s
CT Corp
  • l
  • b
  • s
Mega Corp
Bank
Asuransi
Sekuritas
Manajemen investasi
Pembiayaan
  • MAF
  • MCF
  • Mega Finance
  • l
  • b
  • s
Trans Corp
  • l
  • b
  • s
detik Network
Transvision
Lain-lain
  • l
  • b
  • s
AntaVaya
Trans Fashion Indonesia
Trans Fashion Thailand
Kafe
Restoran
  • Gyu Katsu Nikaido
  • Tasty Kitchen
  • Warung Wardani Bali
  • Wendy's
Rantai es krim
Lain-lain
  • Trans Event
Supermarket
Grosir
  • Groserindo
Toserba
Toko online
  • Allo Fresh
Toko khusus
  • Breadshop
  • Electronic Pro
  • Okidoki
  • Transmart Hardware
  • Trans Hello!
  • Trans Living
  • Seen
  • Spord
  • l
  • b
  • s
Trans Entertainment
Trans Studio
Trans Snow World
  • Trans Snow World Bintaro
  • Trans Snow World Juanda Bekasi
  • Trans Snow World Surabaya
  • Trans Snow World Makassar
Lain-lain
  • KidCity
  • Trans Studio Mini
Trans Shopping Mall Group
Trans Hotel Group
  • Aston Hotel Tanjung Pinang and Conference Centre
  • Fashion Hotel Legian
  • Four Star Hotel by Trans Hotel
  • Ibis Bandung Trans Studio
  • The Trans Luxury Hotel
  • The Trans Resort Bali
Lain-lain
  • Graha Trans Coffee
  • Gedung Trans Media
  • Gedung Transvision
  • Masjid Agung Trans Studio Bandung
  • Menara Bank Mega
    • Kuningan
    • Bandung
    • Semarang
    • Makassar
  • Menara Mega Syariah
  • Trans City
  • The Trans Luxury Yacht
Usaha bersama dengan: Accor • Archipelago International • Michel Adam Lisowski
CT Global Resources
CT Agro
  • Arah Tumata
  • Wahana Kutai Kencana
CT Arsa Foundation
  • berbuatbaik.id
  • Duta Bangsa
  • SMA Unggulan CT Arsa Foundation Medan
  • SMA Unggulan CT Arsa Foundation Sukoharjo
  • LSPR Trans Park Juanda Bekasi
Lain-lain
  • Trans Airways
  • CT Corp Infrastruktur Indonesia
  • CT Corp Digital
  • l
  • b
  • s

Trans Studio Bandung (Trans Studio Mall Bandung· Trans Studio Cibubur (Trans Studio Mall Cibubur) · Trans Studio Bali (Trans Studio Mall Bali)

  • l
  • b
  • s
Aceh
Kota Banda Aceh
Bali
Kabupaten Badung
Kota Denpasar
Banten
Kabupaten Tangerang
Kota Tangerang
Kota Tangerang Selatan
Bengkulu
Kota Bengkulu
DI Yogyakarta
Kabupaten Sleman
Kota Yogyakarta
DKI Jakarta
Jakarta Barat
Jakarta Pusat
Jakarta Selatan
Jakarta Timur
Jakarta Utara
Gorontalo
Kota Gorontalo
Jambi
Kota Jambi
Jawa Barat
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Bogor
Kabupaten Cianjur
Kabupaten Karawang
Kota Bandung
Kota Bekasi
Kota Bogor
Kota Cirebon
Kota Depok
Jawa Tengah
Kabupaten Klaten
Kabupaten Kudus
Kabupaten Sukoharjo
Kota Magelang
Kota Pekalongan
Kota Semarang
Kota Surakarta
Kota Tegal
Jawa Timur
Kota Batu
Kota Kediri
Kota Madiun
Kota Malang
Kota Surabaya
Kalimantan Barat
Kota Pontianak
Kota Singkawang
Kalimantan Selatan
Kota Banjarbaru
Kota Banjarmasin
Kalimantan Timur
Kota Balikpapan
Kota Bontang
Kota Samarinda
Kalimantan Utara
Kota Tarakan
Kepulauan Bangka Belitung
Kota Pangkalpinang
Kepulauan Riau
Kota Batam
Kota Tanjungpinang
Lampung
Kota Bandar Lampung
Maluku
Kota Ambon
Maluku Utara
Kota Ternate
Nusa Tenggara Barat
Kota Mataram
Nusa Tenggara Timur
Kota Kupang
Papua
Kota Jayapura
Riau
Kota Dumai
Kota Pekanbaru
Sulawesi Selatan
Kabupaten Maros
Kota Makassar
Sulawesi Tengah
Kabupaten Poso
Kota Palu
Sulawesi Tenggara
Kota Kendari
Sulawesi Utara
Kota Manado
Sumatera Barat
Kota Padang
Sumatera Selatan
Kota Palembang
Sumatera Utara
Kota Medan